Beras Gurahit index glikemik 'Sedang' adalah produk pertama Team Gurahit Agriculture yang ditanam didesa Gandu kecamatan Dawuan, Kabupaten Majalengka Jawa Barat, dibudidayakan dengan metode Hayati Teknologi Gliocompost racikan Mikroba PGPR Prof Ika Djatnika dari Balithi. Beras Gurahit Rendah Glikemik Beras Gurahit Index Glikemik 'sedang' diambil dari padi varietas tipe Baru IPB 3S yang direlease oleh Pak Dr. Ir. Hajrial Aswidinnoor, MSc. dari kampus IPB Bogor,merupakan persilangan padi Indica dan Japonica yang awalnya adalah diperuntukkan untuk mengatasi pelandaian produksi padi varietas Unggul Baru (VUB), sosok tanaman sangat istimewa karena memiliki tinggi diatas rata-rata padi varietas lain, daun lebar, dinding tanaman keras dan tebal sehingga tidak mudah rebah dan tahan terhadap serangan hama dan penyakit. Padi varietas IPB 3S penghasil beras Gurahit yang ditanam dilahan Gurahit Agriculture Bentuk beras panjang, sedikit chalk, warna bawaan put...
Beras Fungsional yang ditanam dengan Metode Hayati